Peziarah Lokal Kunjungi Wisata Religi Sunan Bonang Tuban
Wisata religi Makam Sunan Bonang yang terletak di Kelurahan Kutorejo, Kecamatan/Kabupaten Tuban mulai dibuka untuk peziarah pada Selasa (31/8/2021) siang.
Wisata religi Makam Sunan Bonang yang terletak di Kelurahan Kutorejo, Kecamatan/Kabupaten Tuban mulai dibuka untuk peziarah pada Selasa (31/8/2021) siang.
Sebuah kendaraan Truk Trailer tanpa muatan mengalami Kecelakaan Lalulintas (Lakalantas) tunggal di Jalur Pantura Jalan Hos Cokroaminoto, Kelurahan Gedongombo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, Senin (30/8/2021).
Pelempar Pil Dobel L asal Kecamatan Palang, UF hingga kini masih menjadi buronan Satresnarkoba Polres Tuban. Keberadaannya terpantau oleh petugas di luar Kabupaten Tuban.
Menghadapi pembelajaran Tatap Muka (PTM) Terbatas Bertahap, Pemprov Jatim menyiapkan sebanyak 57 ribu dosis bagi 38 kabupaten/kota se-Jatim. Artinya, setiap kabupaten/kota masing-masing memperoleh 1.500 dosis vaksin dengan jenis Sinovac.
Sahabat Pertamina merupakan sebuah Program CSR dari PT Pertamina EP Sukowati Field yang bekerjasama dengan Kampus Ungu STIKes ICsada Bojonegoro. Salah satu fokus program sahabat Pertamina adalah peningkatan kesehatan masyarakat dengan pendekatan kekeluargaan.
Kepolisian Resort (Polres) Tuban menetapkan Agis Irwanti (24) pengemudi kendaraan mobil Ertiga yang menabrak polisi saat bertugas sebagai tersangka. Kini pelaku ditahan di Mapolres setempat.
Menjelang Pembelajaran Tatap Muka (PTM) terbatas di Kabupaten Tuban, sejumlah 2.000 pelajar divaksin Covid-19 massal di Mapolres setempat, Sabtu (21/8/2021).
TNI-AD terus bergerilya melalui Kodim 0811 Tuban melaksanakan serbuan vaksin Kodam V Brawijaya Korem 082/CPYJ di wilayah Kabupaten Tuban, dengan menyediakan 800 dosis Vaksin tahap kedua.
Sejumlah orang dengan gangguan jiwa (ODGJ), disabilitas dan anak-anak difabel wilayah Kecamatan Widang mulai divaksin oleh petugas puskesmas setempat, Jumat (20/8/2021).
Pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) Darurat di Jawa-Bali Kembali diperpanjang. Hal itu secara resmi diumumkan Pemerintah pada Senin (16/8/2021) malam.