Skip to main content

Category : Tag: Tuba


Wayahe..,Warga Montong Berburu Enthung Jati

Puluhan warga di Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban mulai berburu Entung Jati, Minggu (29/12/2019). Potret mencari Enthung Jati tersebut nampak di beberapa hutan jati di wilayah setempat. Seperti di Desa Maindu, Jetak, Tanggulangin dan beberapa desa lainnya.