Puluhan Anak TK di Palang Keracunan
Puluhan anak dari Taman Kanak-kanak (TK) PKK Pertiwi Desa Gesikharjo, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban mengalami keracunan masal, Senin (12/3/2018).
Puluhan anak dari Taman Kanak-kanak (TK) PKK Pertiwi Desa Gesikharjo, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban mengalami keracunan masal, Senin (12/3/2018).
Ratusan pemuda Nahdlatul Ulama (NU) dari unsur Barisan Ansor Serbaguna (Banser) mengikuti Pendidikan dan Pelatihan Dasar (Diklatsar) di wilayah lapangan minyak Distrik Kawengan, Banyuurip, Senori, Tuban. Mereka dijadwalkan menjalani penempaan aqidah, mental, dan fisik di daerah penghasil mutiara hitam tersebut selama tiga hari, mulai 2-4 Februari 2018.
Desa Karangsari RT.02/RW.01 Kabupaten Tuban merupakan salah satu daerah pesisir yang mulai melakukan banyak perubahan untuk merubah 'image' kampung pesisir.
Bulan Januari awal tahun 2018 ini, terpantau cuaca mengalami banyak perubahan yang terbilang ekstrem.<br /><br />Cuaca yang tak menentu ini mengakibatkan banyak nelayan kecil yang tidak bisa melaut, sehingga berimbas juga bagi para penjual ikan asap yang mengandalkan hasil laut.
Insiden pembacokan oleh petugas keamanan Cafe QQQ Jalan Basuki Rahmat No. 55 B Kelurahan Kebonsari, Kecamatan/Kabupaten Tuban kepada salah satu pengunjung asal Desa Tambakboyo, Kecamatan Tambakboyo, Kabupaten Tuban, masih dalam proses penanganan polisi.
Pasca insiden pembacokan yang dilakukan oleh seorang security cafe QQQ yang berada di Jalan Basuki Rahmat No.55 B Kelurahan Kebonsari, Kecamatan/Kabupaten Tuban, yang disinyalir menyediakan tempat karaoke, Selasa (23/1/2018) malam kemarin. Petugas kepolisian yang melakukan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) langsung melakukan pemasangan police line.
Pimpinan Anak Cabang (PAC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Tuban kota, menggelar pendidikan latihan dasar (Diklatsar) Banser Nahdlatul Ulama. Kegiatan pengkaderan di tubuh GP Ansor itu di gelar di Bumi Manunggal Komplek STITMA Tuban, Jum'at hingga Minggu (19-21/1/2018).
Seorang perempuan berinisial SRT, harus menjalani proses hukum karena tidak terima dengan status Facebook yang dibuat oleh mantan pacar, Juli 2017 lalu. Dia melabrak mantan pacar (TJ) dengan membawa senjata tajam, karena tersinggung.
Dika, Pelaku pembacokan terhadap Handoko (24) warga Desa Karangasem, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, yang sempat buron akhirnya ditangkap petugas kepolisian di Blora, Jawa Tengah.
Warga Weden, Kecamatan Bangilan, kabupaten Tuban, Senin sore (15/1/2018), dibuat geger. Pasalnya, ada seseorang yang diduga mengalami kelainan jiwa menganiaya tetangganya sendiri dengan sebilah sabit.