Tabrakan Beruntun di Tuban Motor vs Dua Truk, Satu Korban Luka
Kecelakaan lalu lintas terjadi di wilayah Kabupaten Tuban, melibatkan sebuah sepeda motor dan dua truk.
Kecelakaan lalu lintas terjadi di wilayah Kabupaten Tuban, melibatkan sebuah sepeda motor dan dua truk.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melalui Stasiun Meteorologi Juanda dan Maritim Perak Surabaya telah merilis prakiraan cuaca untuk wilayah Kabupaten Tuban yang berlaku pada hari Rabu, 09 Oktober 2024.
Harga bahan kebutuhan pokok di Kabupaten Tuban mengalami perubahan, dengan harga cabai menjadi yang paling mencolok, Selasa (8/10/2024).
Seorang warga di Kabupaten Tuban, Christine Juliana, kaget mengenai keberadaan ular kobra sepanjang kurang lebih 100 cm di dalam mesin cuci di rumahnya.
Angka kecelakaan lalu lintas di Kabupaten Tuban mengalami penurunan signifikan sebesar 27 persen selama periode Agustus hingga September 2024.
blokTuban.com - Pertandingan sengit akan tersaji dalam lanjutan Liga 2 saat Persela Lamongan menjamu RANS Nusantara FC di Stadion Bumi Wali Tuban, Senin (7/10/2024). Kedua tim sama-sama mengincar kemenangan untuk memperbaiki posisi di klasemen sementara Grup C.
Kampus Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban bekerjasama dengan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Tuban melakukan kegiatan Goes to Campus pada Sabtu (05/10/2024). Kegiatan ini berlangsung di Lantai 2 Gedung KH Hasyim Asyari yang diikuti sejumlah mahasiswa, jajaran dosen IAINU dan perwakilan dari Bawaslu Tuban.
Berdasarkan evaluasi semester 1 tahun 2024, penyerapan Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) di Kabupaten Tuban masih rendah, baru mencapai 7,17 persen atau sekitar Rp 2,35 miliar dari total anggaran Rp 32,78 miliar.
Pertanyaan mengenai apakah seseorang yang telah meninggal dunia masih bisa diterbitkan akta kelahirannya seringkali muncul di tengah masyarakat, Jumat (4/10/2024).
Bekali keterampilan kepada santriwati, Lembaga Kursus Dan Pelatihan (LKP) Pemuda bergerak kembali adakan pelatihan Tata rias gratis di lingkungan Yayasan Pondok Pesantren Tarbiyatut Thullab Sumurcinde, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban.