Perahu Milik Nelayan di Tuban Tenggelam Diterjang Ombak
Sebuah perahu milik nelayan yang berada di wilayah pesisir Tuban kota, tepatnya di Kelurahan Karangsari, Kecamatan/Kabupaten Tuban tenggelam, diterjang gelombang tinggi di pesisir Utara Tuban.
Sebuah perahu milik nelayan yang berada di wilayah pesisir Tuban kota, tepatnya di Kelurahan Karangsari, Kecamatan/Kabupaten Tuban tenggelam, diterjang gelombang tinggi di pesisir Utara Tuban.
Memasuki tahun baru, Masjid Moeldoko menggelar Festival Al Banjari se Jawa Timur. Festival Al Banjari ini digelar sebagai wujud kecintaan kepada Rasulullah Muhammad SAW dan mempererat ukhuwah islamiyah. Festival akan digelar pada 5 dan 6 Januari 2023 dengan menghadirkan penceramah Gus Miftah Maulana Habiburrahman atau yang dikenal dengan Gus Miftah.
Para pengusaha kini tak bisa sembarangan memberikan upah kepada pekerjanya. Sanksi akan diberikan oleh Dinas Tenaga Kerja dan Perindustrian Tuban, bagi pengusaha yang membayar upah kurang dari UMK yang ditetapkan oleh Gubernur Jatim.
DPRD Jatim menyambut baik peralihan TV manual ke TV digital di wilayah Jawa Timur satu sudah berjalan satu hari dari dimulainya Analog Swich Off (ASO) yang dilakukan pemerintah pada pukul 24.00 WIB 20 Desember 2022.
Banyak hal dapat dilakukan selama libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) tahun 2022/2023. Salah satunya dengan menonton film favorit di bioskop.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi Kabupaten Tuban diguyur hujan petir merata di seluruh 20 wilayah kecamatan.
Puluhan Ibu-ibu Pembinan Kesejahteraan Keluarga (PPK) dari 19 desa yang ada di Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, sangat berantusias dalam mengikuti perlombaan Festival Gunungan Pelas Palang, yang diadakan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban, bertempat di Alun-alun Kota Tuban.
Dalam rangka mengangkat potensi Ekonomi Kreatif (Ekraf) Sub Sektor Kuliner, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban menggelar Festival Gunungan Pelas Palang, bertempat di Alun-alun Kota Tuban, yang berada di Kelurahan Kutorejo, Kecamatan/Kabupaten Tuban.
Pada Rapat Senat Terbuka Wisuda Institut Sains Teknologi dan Kesehatan Insan Cendekia Husada (ISTeK ICsada) Kamis (22/12/2022), juga memberikan penghargaan kepada mitra dari Kampus Ungu, sebutan kampus tersebut.
Pemerintah Kabupaten Tuban melalui Dinas Tenaga Kerja dan Perindustrian (Disnakeperind) membuka pedaftaran untuk mengikuti pelatihan berbasis kompetensi di beberapa bidang meliputi las, desain grafis hingga migas.