Skip to main content

Category : Tag: Re


Kapolres dan Dandim Pantau Proses Rekapitulasi Pilkada di Tingkat Kecamatan

Kapolres Tuban AKBP Ruruh Wicaksono bersama Dandim 0811/Tuban Letkol Inf Viliala Romadhon melakukan pemantauan rapat pleno terbuka rekapitulasi perhitungan surat suara Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Tuban di tingkat Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), Sabtu (12/12/2020).

Presiden Jokowi Akan Membuka Indonesia Digital Conference 2020

Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) menggelar Indonesia Digital Conference (IDC) 2020 bertema Inovasi Beyond Pandemi, Selasa-Rabu, 15-16 Desember 2020. Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo (Jokowi), direncanakan akan membuka kegiatan tersebut.

Program Prima EMCL Sasar Perempuan Kecamatan Soko

Program Perempuan Indonesia Merajut (Prima) yang digagas SKK Migas-Exxon Mobil Cepu Limited (EMCL) bersama Yayasan Sri Sasanti Indonesia, hari ini resmi dibuka untuk perempuan di area Kecamatan Soko. Seremonial pembukaan dilaksanakan di Balai Desa Simo, Kecamatan Soko, dengan sejumlah peserta dari Desa Simo dan Kendalrejo, Jumat (4/12/2020).

KPH Tuban Sebut Jalan Hantar Koro-Pongpongan Berada di Kawasan Hutan Negara

Administratur (ADM) Kesatuan Pemangku Hutan (KPH) Tuban, Tulus Budyadi memastikan bahwa jalan penghubung (Jalan Hantar) antara Dusun Koro dengan Pongpongan yang melintasi area tambang PT Semen Indonesia (Persero) Tbk merupakan kawasan hutan negara yang dikelola oleh Perhutani.

Pilkada Tuban 2020

Usai Nyoblos, Khozanah Optimis Menang

Calon bupati nomor urut 1 Khozanah Hidayati melakukan pencoblosan di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 003 Kelurahan Kutorejo, Kecamatan Tuban.