Skip to main content

Category : Tag: Ta


Gelar Rapim, Karang Taruna Tuban Bahas Dua Agenda Penting

Siang tadi, Sabtu (7/4/2018), Karang Taruna Kabupaten Tuban menggelar rapat pimpinan (Rapim) bersama pengurus harian dari 20 kecamatan yang ada. Rapim yang berlangsung di gedung Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Tuban, itu dipimpin langsung oleh ketua Karang Taruna Tuban, Luluk Khamim Mujizat. 

Blitar Poetra vs BWFC

Manager: Lawan Blitar Poetra, BWFC Wajib Menang

 Laga Away Bumi Wali FC melawan Blitar Poetra FC, pada Minggu besok (8/4/2018), kemenangan jadi target utama. Anak-anak BWFC, sebutan Bumi Wali FC, diharapkan harus bisa move on dari hasil imbang saat melawan Persibo Bojonegoro, Rabu kemarin. 

AMSI Minta Pemerintah Jamin Keamanan Data Pribadi

Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) mendukung rencana Kementerian Komunikasi dan Informatika untuk meminta Kepolisian Republik Indonesia menyelidiki potensi pelanggaran keamanan data pribadi oleh perusahaan media sosial asal Amerika Serikat, Facebook.

Anak Bisa Makin Cerdas Kalau Mau Ikut Memasak

Alanda (32) sedikit terkejut melihat anaknya, Nisa (6), menuangkan bubuk cokelat sampai berlebih hingga banyak yang tumpah dari gelas takaran saat mereka hendak memanggang kue.

PR Indonesia Awar (PRIA) 2018

Wooww...! Pertamina EP Borong 6 Gelar

Luar biasa. PT Pertamina EP, anak usaha PT Pertamina (Persero) sekaligus kontraktor kontrak kerja sama (KKS) di bawah koordinasi dan supervisi SKK Migas, mendapatkan enam penghargaan pada ajang Public Relations Indonesia Awards (PRIA) 2018 yang digelar di Surabaya, Jawa Timur, pekan lalu.

Hindari Pamer Hal Ini di Media Sosial

Media sosial menjadi panggung bagi setiap orang untuk menunjukan eksistensinya. Mulai dari apa yang makan, pikirkan, hingga perasaan pribadi. Walau akun media sosial kita adalah milik pribadi tapi apa yang kita tampilkan di situ bisa jadi konsumsi publik.

Semarakkan Kegiatan, Kartar Kecamatan Plumpang Gelar Raker

 Dalam rangka menyemarakkan kembali kegiatan Karang Taruna (Kartar) pada tahun 2018, karang taruna Kecamatan Plumpang menggelar Rapat Kerja (Raker) tahun 2018 serta Pembinaan yang dilakuakn oleh camat yang baru dilantik, Rabu (4/4/2018).

Distribusi Tetap, Stok LPG Bojonegoro-Tuban Aman

Sempat tersiar kabar sulitnya LPG 3 Kilogram (Kg) di pasaran wilayah Kabupaten Bojonegoro dan Tuban, Jawa Timur, ternyata tidak benar-benar terjadi. Karena, tiap hari distribusi LPG masih seperti biasa.

Daerah Perbatasan, Kades Menilo Harap JUT Ditingkatkan

Daerah pertanian yang berada di Desa Menilo, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban yang berbatasan langsung dengan Kabupaten Bojonegoro terbilang kurang mendapatkan perhatian khusus di bidang sarana dan prasarananya.

Alasan Semangka Bermanfaat untuk Kehidupan Seksual

Apakah semangka termasuk buah favoritmu? Buah yang memiliki daging amat segar ini kaya akan vitamin C dan B6 yang bisa membawa banyak manfaat untuk kulit, imunitas dan sistem saraf.