Pemkab Tuban Efisiensi Anggaran Rp 50 Miliar, Fokus pada Pendidikan, Kesehatan, dan Swasembada Pangan
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban telah melakukan efisiensi anggaran hingga Rp 50 miliar melalui berbagai langkah strategis.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban telah melakukan efisiensi anggaran hingga Rp 50 miliar melalui berbagai langkah strategis.
Badan Pengelola Keuangan, Pendapatan, dan Aset Daerah (BPKPAD) Kabupaten Tuban resmi menetapkan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2) Tahun 2025 pada 3 Februari 2025.
Untuk menentukan awal Ramadan 1446 H/2025 M, Kanwil Kementerian Agama (Kemenag) Provinsi Jawa Timur telah menggelar pemantauan hilal (rukyatul hilal) yang dilaksanakan di 32 titik lokasi yang tersebar di Jawa Timur.
Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tuban kembali melakukan pemusnahan buku nikah yang telah kadaluarsa dan rusak.
Pemerintah Kabupaten Tuban mengumumkan bahwa pasar hewan di wilayahnya kembali beroperasi mulai 25 Februari 2025. Keputusan ini ditetapkan melalui Surat Edaran Nomor 500.7.2.4/12.58/414.106/2025 yang ditandatangani oleh Sekretaris Daerah Tuban, Budi Wiyana.
PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (SBI), anak usaha dari SIG, mendukung upaya pemberantasan rokok ilegal dengan membantu Kantor Bea Cukai Bojonegoro memusnahkan 14 juta batang rokok ilegal.
Pemerintah Kabupaten Tuban resmi menerbitkan Surat Edaran Nomor 100.3.4.2/06/414.104.2/2025 yang mengatur pelaksanaan kegiatan selama Ramadan dan Idul Fitri 1446 H/2025 M.
Kepala Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, serta Perdagangan (Diskopumdag) Kabupaten Tuban, Agus Wijaya, mengimbau seluruh pelaku usaha, khususnya pedagang kaki lima (PKL), untuk mencantumkan daftar harga pada menu yang mudah terlihat oleh konsumen.
Bupati dan Wakil Bupati Tuban terpilih, Aditya Halindra Faridzky, S.E., dan Drs. Joko Sarwono, turut serta dalam gladi bersih pelantikan kepala daerah dan wakil kepala daerah se-Indonesia pada Rabu (19/2).
Ditjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kemenag segera membuka tahap pelunasan biaya haji bagi jemaah reguler 1446 H/2025 H.