Skip to main content

Category : Tag: Eks


Modifikasi Cuaca Berhasil Diterapkan, Tuban Terhindar Cuaca Ekstrem

Wilayah Kabupaten Tuban pada awal Tahun 2023 tepatnya pada bulan Januari dan Februari memasuki puncak musim penghujan, yang dapat menimbulkan cuaca ekstrem. Bencana hidrometrologi berhasil dikendalikan dengan teknologi modifikasi cuaca (TMC) menjadi solusi efektif untuk mengurangi dampaknya.

BMKG Tuban Himbau Nelayan Waspada Gelombang Tinggi Imbas Cuaca Buruk

Cuaca Buruk yang melanda Kabupaten Tuban beberapa hari belakangan ini, nampaknya masih terus berlanjut. Pasalnya, Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Kabupaten Tuban, memprediksi jika akan terjadi gelombang tinggi di perairan Utara Tuban.

Harapkan TRC Deteksi Dini Kegagalan Industri dan Bencana Alam Tuban

PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) GHoPO Tuban menjadi perusahaan pertama di Kabupaten Tuban yang membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC). Dengan terbentuknya TRC itu diharapkan mampu mendeteksi dini kegagalan industri dan bencana alam di Tuban.