Mempertahankan Pola Makan Sehat di Hari Raya
Hari raya dan acara kumpul-kumpul keluarga merupakan saat yang terkadang tak bisa betul-betul dinikmati bagi mereka yang mengidap diabetes. Penyebabnya tentu tentang makanan yang disajikan mungkin tidak akan cocok dengan diet diabetes Anda.