Skip to main content

Category : Tag: M


Waktu Panen Jagung, Petani Khawatirkan Serangan Belalang

Petani jagung yang ada di wilayah Tuban timur, mengkhawatirkan serangan belalang menjelang musim panen. Kekhawatiran petani cukup beralasan. Sebab, di wilayah Tuban bagian barat, seperti Kecamatan Montong, Kecamatan Jatirogo, dan Kecamatan Kenduruan, hama belalang menyerang tanaman petani setempat.

Sopir Bus Ditetapkan Sebagai Tersangka

Sopir bus PO Indonesia dengan nomor polisi L 7685 UV, resmi ditetapkan sebagai tersangka. Kepala Unit (Kanit) Laka, Inspektur Polisi Satu (Iptu) Nungki Sembodo mengatakan, telah menetapkan supir bus dengan nama Supriyadi (45), warga asal Desa Selopuro RT02/RW03 Kecamatan Lasem, Kabupaten Rembang sebagai tersangka, karena telah mengemudikan kendaraan yang membahayakan penumpang hingga meninggal dunia.

Apa Kabar Bumi Wali (AKBW)

Tahun Ini, tidak Ada Pengangkatan CPNS di Kemenag

Sebanyak 157 Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dari Kementrian Agama (Kemenag) kantor Tuban, tampaknya akan resah dengan adanya Moratorium dari Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) di tahun 2016, terkait tidak adanya pengangkatan PNS di tahun ini. Sebab, sampai saat ini, nasib CPNS tersebut masih tidak jelas, setelah dinyatakan lolos Kategori dua (K2) pada tahun 2013 lalu.

Bus Ngerem Mendadak, Penumpang Asal Banyuwangi Meninggal

Salah satu penumpang bus PO Indonesia terjatuh dan meninggal, di jalan Pantura Tuban dini hari, Jumat (5/2/2016). Penumpang nahas ini adalah Vresy Pramitantia Anggraeni (23), asal Dusun Blangkon, Desa Kebangan, Kecamatan Srono, Kabupaten Banyuwangi.

Pencurian Kayu di BKPH Kerek Masih Terjadi

Pencurian kayu di hutan milik Perum Perhutani Bagian Kesatuan Pemangku Hutan (BKPH) Kerek, yang merupakan kawasan Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) Tuban masih saja terjadi, Kamis (4/2/2016).

Jalan Alternatif Rusak Parah

Dinas PU: Perbaikan Jalan Dilakukan Bulan Maret

Kepala Dinas Pekerjan Umum (PU) Tuban, Choliq Chunaisih, mengatakan akses jalan rusak yang menghubungkan antara Kecamatan Palang dan Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, akan diperbaiki pada pertengahan bulan Maret 2016 mendatang.

Pameran Seni Rupa Pendidikan

Hari Pertama, Pameran AKSI Sedot 300 Pengunjung

Pameran seni rupa pendidikan yang digelar Ajang Kesenian (AKSI) di galeri AKSI-Golden Dim Sum, Jalan Dr Soetomo, Kabupaten Tuban cukup sukses menyedot animo pengunjung.

Seminar Hingga Kecamatan, Masih Perlu Koordinasi

Kamis (4/2/2016) diadakan Seminar tentang bahaya radikalisme dan terorisme, oleh Kesatuan Bangsa Politik dan Perlindungan Masyarakat (Kesbangpolinmas), di Gedung Korpri Kabupaten Tuban.

Kesbangpolinmas Adakan Seminar Antisipasi Terorisme

Kesatuan Bangsa Politik dan Perlindungan Masyarakat (Kesbangpol linmas), mengadakan Seminar yang bertemakan 'Membentuk Generasi Muda yang Tangguh dalam menghadapi pengaruh Radikalisme dan Terorisme'. Seminar ini dilaksanakan di Gedung Korpri Kabupaten Tuban, pada Kamis (4/2/2016) Pagi.