Skip to main content

Category : Tag: Pr


Anggota DPRD Tuban Periode 2019-2024 Resmi Dilantik

50 Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban, masa jabatan tahun 2019-2024 resmi dilantik di Ruang Paripurna DPRD kabupaten setempat, Sabtu (24/8/2019) pagi. Mereka diambil sumpahnya oleh Ketua Pengadilan Negeri (PN) Tuban, Fathul Mujib.

Jelang Pelantikan, Sekwan Lakukan Persiapan Teknis

Menjelang pelantikan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban periode 2019-2024, pada Sabtu (24/8/2019) besok. Bagian Sekretariat DPRD Kabupaten Tuban (Sekwan) mulai melakukan persiapan teknis.

Bonus Atlet Porprov Rp495 Juta Cair

Bonus Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur tahun 2019 sebesar Rp495 juta dari Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban cair, Jumat (23/8/2019).

Akhirnya, Pesepeda Tuban-Jakarta Balik ke Kampung Halaman

Sempat hilang kontak dengan Sudarji dan putrinya, warga Desa Bulurejo, Kecamatan Rengel yang nekat bersepeda ke Jakarta demi bertemu Presiden Jokowi, akhirnya Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos PPPA) Tuban, bersama Lembaga Perlindungan Anak (LPA) Tuban terbang ke Jakarta untuk mencari dan melakukan penjemputan.