Skip to main content

Category : Tag: Ut


PCNU Berharap IAINU Tuban menjadi Pusat Studi Islam

Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Tuban berharap Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban menjadi pusat studi Islam, bukan hanya untuk Tuban, namun untuk daerah-daerah lain di sekitar Tuban.

Lapas Tuban Gandeng Wartawan Bangun Jembatan Informasi Lewat Olahraga Bareng

blokTuban.com – Hubungan antara lembaga pemasyarakatan dan insan pers di Tuban kian hangat. Dalam momen HUT RI ke-80, Lapas Kelas IIB Tuban bersama Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Tuban dan Ronggolawe Press Solidarity (RPS) menggelar jalan sehat dan pertandingan bola voli persahabatan, Jumat (15/8/2025).