Skip to main content

Category : Tag: Pi


Berawal Dari Coba-coba Kue Pisang Ini Malah Banjir Orderan

Memiliki hobi memasak dan sering mencoba-coba, Nurul Jamila (28), perempuan muda asal Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban iseng membuat camilan untuk keponakannya. Bersama kakaknya, ia terus bereksperimen camilan baru.

Kewajiban Pendamping Desa: Berdesa, Berdata, dan Bermedsos

Pendamping desa memiliki tiga kewajiban, yaitu berdesa, berdata, dan bermedsos. Hal itu, disampaikan Koordinator TAPM Kabupaten Tuban Muhimmudin, dalam Rapat Koordinasi (Rakor) di Gedung Serbaguna Bumdes Desa Karangagung Kecamatan Palang, Rabu (16/3/2022).

Peringati Isra Mikraj dan Songsong Bulan Ramadan 1443 H

TPPI Tuban Gelar Khataman Al-Quran dan Santunan Yatim di Desa Remen

Untuk memperingati Isra Mikra Nabi Muhammad SAW, dan menyongsong bulan suci Ramadan 1443 H, PT. Trans Pacific Petrochemical Indotama (TPPI) Tuban memiliki cara sendiri. Perusahaan Migas yang beroperasi di Kecamatan Jenu itu, menggelar acara khataman Al-Quran di Masjid Nurul Jihad dilanjutkan santunan yatim di Desa Remen.