Skip to main content

Category : Tag: Uban


Ratusan Warga Mojoagung Geruduk Kejari Tuban, ada Apa?

 Ratusan warga Desa Mojoagung, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban yang tergabung dalam Aliansi Gerakan Rakyat Untuk Keadilan (Garuk) melakukan aksi demo di depan Kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Tuban, Selasa (18/9/2018).

Pengumuman CPNS Dijadwalkan 19 September

Pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dikabarkan akan dimulai bulan ini. Untuk itu masyarakat bisa mempersiapkan diri ketika akan mengikuti seleksi.

Puasa Asyura Jatuh Pada Kamis

<span style="font-family: Verdana, Arial, Helvetica, sans-serif; font-size: 11px; background-color: #ffffff;">Puasa Asyura dijadwalkan jatuh pada Kamis (20/9/2018) lusa. Sebab hari itu bertepatan dengan tanggal 10 Muharram 1440 Hijriyah.</span>

Rizki Jalani Pemeriksaan di Puskesmas, BB-nya Hanya 14 Kg

&nbsp;Rizki, seorang bocah berusia 7 tahun dari Dusun Jati, Desa Kedungmulyo, Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban menjalani pemeriksaan di Puskesmas Bangilan, Senin (17/9/2018). Bocah yatim piatu ini diduga menderita sakit jantung dan paru-paru.

Gelar Festival Seni, Ini Tujuan dan Harapan Pemdes Sukorejo

Pemerintah Desa Sukorejo, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban akan menggelar Festival Seni Sukorejo 2018 mulai Rabu (26/9/2018). Kegiatan seni bertajuk 'Merangkai Tradisi Menembus Globalisasi' ini digelar selama lima hari hingga Minggu (29/9/2018) mendatang.

Wisata Tubing Bektiharjo Resmi Dibuka

Wahana Wisata Tubing Desa Bektiharjo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban resmi dibuka oleh Kepala Dinas Pariwisata, Kebudayaan Pemuda dan Olahraga (Disparbudpora) Kabupaten Tuban, Minggu (16/9/2018).

Nyatakan Sikap, Aliansi GARUK Dukung Kejari Tuban Tegakkan Hukum

Terkait kasus yang menjerat Kades Mojoagung beserta suaminya, aliansi Gerakan Rakyat Untuk Keadilan (GARUK) sebagai pengawal kasus tindak pidana korupsi di Desa Mojoagung, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban menyatakan dukungan penuh agar Kejaksaan Negeri (Kejari) Tuban menegakkan hukum dengan tegas tentang kasus dugaan penyelewengkan Dana Desa (DD) dan Alokasi Dana Desa (ADD) yang saat ini&nbsp;baru terindikasi sekitar 152 juta rupiah.

Aspek 3S Untuk Tunjang Pariwisata

Berbicara tentang pariwisata, banyak hal yang perlu diperkuat demi menunjang kualitas suatu wisata. Entah itu desa wisata, maupun wisata desa. Namun secara ringkas, beberapa aspek tentang pariwisata dapat dikerucutkan dengan istilah 3S.&nbsp;

Begini Perbedaan Desa Wisata dan Wisata Desa

Sektor pariwisata di Kabupaten Tuban memiliki banyak jenis dan basis pada setiap wilayahnya. Banyak dari spot wisata desa maupun desa wisata Bumi Wali sebutan lain Kabupaten Tuban, sangat dimiminati masyarakat umum.