Skip to main content

Category : Tag: Un


Komisi B Berharap Produksi Sumur Tua Katrol PAD

Untuk mengetahui kondisi riil aktivitas eksplorasi dan eksploitasi minyak, komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tuban kunjungi lapangan sumur tua Gegunung Belanda (GGNB), di Desa Mulyoagung, Kecamatan Singgahan, Tuban, Jawa Timur, Selasa (7/3/2017) kemarin.

Kapolres: Dana dari Masyarakat Harus Sesuai Ketentuan UU

Maraknya pungutan liar yang terjadi membuat penegak hukum harus lebih ekstra dalam memberikan perlindungan kepada masyarakat. Selama ini banyak warga yang kurang mengetahui prosedur administrasi kepengurusan dalam bentuk apapun.

Kapolres Tuban: 12 Tersangka di Tuban Terlibat Pungli

 Satuan kepolisian di Polres Tuban gencar mensosialisasikan sapu bersih (saber) pungutan liar (pungli), Kapolres Tuban AKBP Fadly Samad mengatakan terdapat 12 tersangka yang terlibat dalam kasus pungli.

Inilah 4 Fungsi Saber Pungli

Tim Satuan Petugas Sapu Bersih Pungutan Liar (Saber Pungli) Kabupaten Tuban memiliki empat fungsi sesuai dengan penerapannya.

Komplotan Spesialis Pencuri Burung Love Bird Dibekuk

Komplotan pelaku pencurian burung Love bird dibekuk anggota Kepolisian Polsek Tuban Kota. Komplotan yang berjumlah empat orang tersebut telah melakukan aksi jahatnya di wilayah Kota saat malam hari.

Komunitas Tuban

MULTI Ajak Lestarikan Musang

Musang kerap didientikan dengam karnivora yang galak. Namun hal tersebut tidak berlaku bagi orang-orang yang tergabung dalam &nbsp;Musang Lovers Tuban Indonesia atau MULTI. <div id="m_7892001710552539733yMail_cursorElementTracker_0.1412988610100001">&nbsp;</div>

Memasuki Panen, Melon di Tapen Terserang Jamur Daun

Memasuki masa panen, penyakit kresek atau jamur daun serang tanaman melon petani di wilayah Tapen, Desa Sidoharjo Kecamatan Senori, Tuban. Beruntung serangan tersebut ketika buah sudah mulai tua (keluar rajut), sehingga petani memperkirakan tidak terlalu merugi.

Cerita Rakyat

Watu Gajah, Situs yang Dipercaya Arena Tempur Gajah Mada

Cerita rakyat banyak bersanding dengan keberadaan suatu tempat. Seperti keberadaan kumpulan beberapa batu besar menyerupai gajah, di Desa Bejagung, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban. Bentuk yang besar menyerupai gajah, membuat warga sekitar menyebutnya sebagai "Watu Gajah".