Skip to main content

Category : Headline


Perahu Nelayan Tradisional di Tuban Kota Tenggelam

Perahu nelayan tradisional di wilayah pesisir Tuban kota dikabarkan tenggelem pada Rabu (19/1/2022) dini hari. Diduga tenggelamnya perahu karena kebocoran di dek bodi bawah perahu saat cuaca ektrim di wilayah setempat.

Ini Penyebab Rumah Warga Baturetno Terbakar

Sebuah rumah milik Suyatmi (62) warga RT 05 RW 01 nomor 40, Kelurahan Baturetno, Kecamatan Tuban, Kabupaten Tuban hangus terbakar sekitar pukul 09.00 Wib. Asap tebal pertama kali dilihat oleh Munajab (57) adik korban yang rumahnya tak jauh dari lokasi kebakaran.

Bayi Temuan di Montong Dikirim ke PPSAP Sidoarjo

Bayi laki-laki yang ditemukan oleh warga Desa Pucangan, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban pada Selasa (4/1/2022) lalu telah dibawa ke UPT. Perlindungan dan Pelayanan Sosial Asuhan Balita (PPSAB) Sidoarjo, Jumat (14/1/2022).

298 Buruh Kontrak dengan IKSG Tuban Kecuali 13 Orang

Mediasi sebanyak enam kali yang dilakukan oleh Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) Tuban ada titik terang, setelah mediasi dengan Komisi 2 DPRD, Dinas Tenaga Kerja Tuban dan Jatim, manajemen IKSG dan Swabina Gatra pada 12 Januari 2022 di gedung wakil rakyat.