Skip to main content

Category : Headline


Demo Tolak Omnibus Law

Mahasiswa, Buruh dan Pegiat Lingkungan Tuban Turun Jalan Menolak Omnibus Law

blokTuban.com - Gelombang penolakan Omnibus Law terus meluas di daerah. Kawasan bundaran Patung Letda Soetjipto dan gedung Dewan Perwakilan Daerah (DPRD) Tuban dipenuhi demonstran hari ini, Kamis (8/10/2020). Massa aksi berasal dari berbagai elemen seperti buruh, pegiat lingkungan dan mahasiswa di Kabupaten Tuban.

Demi Tuban Setiajit Pensiun Dini

Demi untuk membangun tanah kelahirannya Tuban, calon Bupati (Cabup) Tuban Setiajit resmi pensiun dini sebagai aparatur sipil negara (ASN).

Mau Psikotes Online? Konsultan ini Solusinya

Pandemi Covid19 yang sudah berjalan 7 bulan dan belum jelas kapan akan berakhir. Sehingga, mengharuskan dunia usaha beradaptasi, termasuk dalam pengelolaan SDM. Melihat kebutuhan itu, Magnet Solusi Integra sebagai konsultan SDM dan bisnis melakukan inovasi, salah satunya menawarkan paket psikotes online.

Sumber Awal Penularan Covid-19 di RSUD Koesma dari Pasien OTG 13 Tahun

Wakil Direktur Pelayanan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. R. Koesma Kabupaten Tuban, Abdul Rochman mengungkapkan sumber awal penularan Covid-19 yang menyebabkan seorang dokter di ruang Intalansi Gawat Darurat (IGD) meningal, satu dokter positif dan dua perawat positif.

Oknum Sekdes Cepokorejo Bisa Diberhentikan, Ini Syaratnya

Perwakilan warga Desa Cepokorejo, Kecamatan Palang yang menggelar demo di Kantor Bupati Tuban ditemui oleh Plt. Kepala Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (P3A) Tuban, Joko Sarwono, Kamis (2/10/2020).

Warga Cepokorejo Demo Kantor Bupati

Puluhan warga Desa Cepokorejo, Kecamatan Palang melakukan demo di Kantor Bupati Tuban di Jalan Pramuka Tuban. Aksi kali ini soal sengkarut program Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) yang menyeret Sekretaris Desa (Sekdes) setempat.

Umat Tridharma Gelar Sembahyang Tiong Ciu

Umat tridharma di Klenteng Kwan Sing Bio Kabupaten Tuban melakukan sembahyang Tiong Ciu yang jatuh pada tanggal 15 bulan delapan Imlek tahun 2571/2020.