Skip to main content

Category : Tag: C


Tim Penggerak PKK Socorejo Tuban Fasilitasi UMKM Dapatkan Legalitas dan Sertifikat Halal

Ketua Tim Penggerak PKK Desa Socorejo, Santi Tri Wulandari menilai pelaku UMKM di daerahnya perlu mendapatkan legalitas ijin usaha, seperti NIB, sertifikat izin Pangan Industri Rumah Tangga (PIRT) dan sertifikat halal. Sebab legalitas dan sertifikat tersebut memperluas pangsa pasar para pelaku UMKM di Desa Socorejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban tersebut.

Petualangan Sherina 2 : ‘Lorong Waktu' Peluruh Rindu yang Penuh Haru

Film Petualangan Sherina 2 telah dapat disaksikan sejak 28 September 2023 lalu. Hal ini memantik rasa penasaran generasi 90-an khususnya yang telah tumbuh bersama film pertamanya yang dirilis pada tahun 2000. Yup, 23 tiga tahun sudah sejak film pertama dirilis dan kini Mira Lesmana bersama Riri Riza kembali mengguncang perfilman Indonesia lewat sequel film legend ini.