Skip to main content

Category : Tag: E


Desa Tanggulangin Tuban Mampu Terhindar dari Angin Puting Beliung, Begini Sejarahnya

Desa Tanggulangin merupakan salah satu desa yang terletak di Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban. Desa dengan luas sekitar 1.616,79 Ha ini terbagi menjadi 6 dusun dengan 4 Kepala Dusun yang mana khusus Kepala Dusun Krajan membawahi 3 dusun yakni Dusun Krajan, Dusun Wangklu dan Dusun Tanggungrejo, dan lainnya ada Dusun Tawing, Dusun Mundu dan Dusun Guyangan.

Resep STMJ Homemade, Cocok Diminum Saat Cuaca Dingin

Susu Telur Madu Jahe (STMJ) sering dianggap sebagai minuman yang cocok diminum saat cuaca dingin, karena kombinasi bahan-bahan tersebut memiliki beberapa manfaat yang dianggap dapat membantu mengatasi atau mencegah masalah kesehatan yang umum terjadi pada cuaca dingin.