Skip to main content

Category : Tag: Ra


Leran Fest 2021 Tarik Minat 35 Pelaku UMKM Kenalkan Produknya

Dalam kegiatan Leran Fest yang dilakukan oleh Karang Taruna (Kartar) Desa Leran Kulon, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban juga mengadakan bazar untuk para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dan potensi desa guna meningkatkan perekonomian terlebih saat Pandemi seperti ini.

Melalui Sistem INSW, Perijinan Ekspor Impor Semakin Mudah

Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi telah menerbitkan Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 19 Tahun 2021 tentang Kebijakan dan Pengaturan Ekspor dan Permendag Nomor 20 Tahun 2021 tentang Kebijakan dan Pengaturan Impor yang telah berlaku pada 15 November 2021. Kedua Permendag tersebut merupakan produk hukum turunan Undangundang Nomor 11 Tahun 2020 Tentang Cipta Kerja.

Eksis 10 Tahun, Sangkar Burung asal Tuban Mengudara hingga Berbagai Kota

Bagi para pecinta burung, sangkar merupakan salah satu kebutuhan utama yang harus dipenuhi. Biasanya pemilik burung akan memberikan sangkar yang terbaik untuk hewan peliharaannya, terlebih jika burung-burung peliharaan tersebut sering mendapatkan juara dalam perlombaan.

Gagal Mendahului, Pemotor Meninggal Terlindas Truk di Jalur Pantura Tuban

Seorang wiraswasta bernama Idayat (52) beralamat Desa kedungrejo Rt 6 RW 2 Kecamatan Plumpang meninggal dunia, usai terlindas truk gandeng muatan tetes tebu bernomor polisi S 9863 UR di Jalur Pantura depan pabrik Gudang Garam Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.

Bupati Blora Ziarah ke Makam Tjitrosoman Tuban

Rombongan dari Bupati, Wakil Bupati, perwakilan Forkopimda Kabupaten Blora, Jawa Tengah mengunjungi Makam Tjitrosoman yang berada di Desa Bejagung, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban pada (8/12). Kunjungan tersebut dalam rangkaian peringatan hari jadi Kabupaten Blora yang ke-272.