Skip to main content

Category : Tag: Ra


Di Bangilan Pelipatan Surat Suara Dilakukan di Kecamatan

Hari ini, dua desa di Kecamatan Bangilan yang akan menggelar pemilihan kepala desa (Pilkades) serentak pada 8 Desember 2016, tengah melakukan pelipatan surat suara di kantor Kecamatan Bangilan, Minggu (4/12/2016).

Jelang Pilkades, Polsek Bangilan Razia Miras

Kepolisian Sektor (Polsek) Bangilan, Polisi Resor (Polres) Tuban selenggarakan razia dengan sasaran minuman beralkohol serta peredarannya dalam rangka menciptakan situasi tetap kondusif di wilayah hukum Polsek Bangilan, Sabtu malam (3/12/2016).

Jalan Ambles di Waleran Diurug dan Diberi Garis Polisi

Jalan Ambles yang terjadi di Dusun Karanglor, Desa Waleran, Kecamatan Grabagan, mengakibatkan aktifitas warga terhambat.<br />Dengan kondisi tersebut pihak yang terkait yakni UPT Pembangunan Umum (PU) Kecamatan Grabagan telah melakukan penanganan sementara dengan mengurug pedel sebagian.

MUI Tingkat Desa Di Grabagan Dikukuhkan

Hari ini Sabtu (3/12/2016) Kecamatan Grabagan, melakukan Pembentukan dan Pengukuhan Majlis Ulama Indonesia (MUI)<br />Tingkat Desa.

Hujan Deras, Jalan Poros Kecamatan di Waleran Ambles

Hujan deras beberapa kali yang mengguyur kawasan Kecamatan Grabagan menyebabkan jalan poros kecamatan yang berada di<br />Dusun Karanglor, Desa Waleran, Kecamatan Grabagan ambles sepanjang 20 meter lebih.

2.108 Liter Arak Diamankan Petugas

Petugas kepolisian sektor Semanding kembali menggelar razia tempat pembuatan arak di wilayah kecamatan setempat, Rabu (30/11/16). Dalam razia itu, petugas berhasil mengamankan dua pelaku atau produsen pembuat miras berkadar alkohol tinggi.

Banjir Tuban 2016

Bengawan Solo Siaga Merah, Warga Diimbau Waspada

Tinggi air sungai Bengawan Solo yang melintas Kabupaten Tuban dinyatakan siaga merah. Sejumlah kecamatan di wilayah di Kabupaten Tuban yang berada di bantaran Sungai Bengawan Solo saat ini diimbau lebih waspada.