Skip to main content

Category : Tag: Kerja


5 Cara Bekerja Lebih Cerdas

Semua orang pasti ingin memiliki karir yang bagus di kantor. Tapi di era modern saat ini, kerja terlalu keras bukanlah cara yang baik. Oleh karena itu, ada cara yang disarankan oleh para ahli agar Anda bisa bekerja lebih cerdas, bukan keras.

Info Kerja di Tuban akan Berbasis Online

Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Perizinan Terpadu, dan Tenaga Kerja akan menerapkan Bursa Kerja Online atau BKOL. Hal ini dilakukan untuk mempermudah masyarakat mengakses informasi lowongan kerja.

Raperda Ketenagakerjaan Sampai Tahap Evaluasi Gubernur

Rancangan Peraturan Daerah (Raerda) tentang ketenagakerjaan yang sebelumnya digodok DPRD Tuban saat ini tengah sampai tahap diserahkan di tingkat Provinsi. Namun, berkaitan dengan peraturan yang menjadi dasar keputusan khalayak, Raperda tersebut tengah dievaluasi gubernur.

Pemuda Maindu Diduga Jadi Korban Penganiayaan

Ini Curhatan Korban Dugaan Penganiayaan oleh Majikanya

Selama sekitar 11 bulan merantau di Kota Surabaya, Muhammad Mu'zin (23) pemuda asal RT/4 RW/1 Dusun Blimbing, Desa Maindu, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban yang bekerja di bengkel bubut (memproduksi roda untuk pintu gerbang) tersebut sering menerima perlakuan kasar dari majikanya.

Tahun Ini Akan Diterapkan Sistem Bursa Kerja Online

Tidak dapat dipungkiri belum ada wadah untuk mengakses informasi seputar lowongan pekerjaan di Tuban. Untuk itu, Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Perizinan Terpadu, dan Tenaga Kerja akan menerapkan Bursa Kerja Online atau BKOL.

36 Stand Job Fair Diserbu Pencari Kerja

<div dir="auto">Pameran bursa kerja atau job fair yang dilaksanakan di GOR Ranggajaya Anoraga di serbu para pencari kerja. Sedikitnya ada 36 pperusahaan dan lembaga, diberitakan sebelumnya ada 35 perusahaan dan lembaga, diserbu ribuan pencari kerja, Selasa (9/5/2017).</div> &nbsp;