Skip to main content

Category : Tag: Asa


Minggu Depan, Pasar Jatirogo Ditutup Sementara

Pasar Jatirogo di Desa Sadang, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban, Jawa Timur mulai Selasa (21/7/2020) dinihari ditutup sementara. Penutupan sementara pasar milik Pemeritah Kabupaten (Pemkab) Tuban tersebut karena adanya kegiatan seterilisasi untuk mencegah penyebaran Virus Corona.

Bupati Resmikan Yayasan Al-Chusnaniyah Jadi Madrasah Tangguh

Dalam rangka menyongsong New Normal, Bupati Tuban bersama Kapolres Tuban meresmikan Sekolah dan Madrasah Tarbiyatul Banin-banat (TBB) Yayasan Al-Chusnaniyah Desa Jetak, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban sebagai madrasah tangguh, Rabu (8/7/2020) pagi.

Waspada Corona, Jangan Panik

Bupati dan Wabup Bergantian Tinjau Klaster Leran Wetan

Kecamatan Palang sampai sekarang masih menjadi top skor dengan 26 kasus positif Covid-19 di Kabupaten Tuban. Salah satu klaster yang menjadi perhatian Bupati Tuban, Fathul Huda maupun Wakil Bupati, Noor Nahar Hussein yaitu Desa Leran Wetan.

Waspada Corona, Jangan Panik

Wabup: Penularan Corona Tertinggi di Pasar

Wakil Bupati (Wabup) Tuban, Noor Nahar Hussein mengingatkan agar warga berhati-hati dan selalu taat pada protokol kesehatan karena klaster sebaran Covid-19 belakangan terjadi di pasar.