1 Pasien Suspeck Covid-19 di Tuban Dilaporkan Meninggal
Satu orang pasien suspeck Covid-19 di Kabupaten Tuban dilaporkan meninggal dunia.
Satu orang pasien suspeck Covid-19 di Kabupaten Tuban dilaporkan meninggal dunia.
Kepala Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 1 Tuban, Suparlin menyampaikan jika seluruh siswa-siswi di SMA N 1 Tuban telah selesai divaksin tahap ke-2. Hal tersebut diungkapkan usai 24 siswa SMA N 1 Tuban terkonfirmasi positif Covid-19 hingga sekolah dilockdown sementara.
Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 1 Kabupaten Tuban Lockdown mulai pada Kamis (10/2/2022), setelah sebanyak 24 siswa terindikasi positif Covid-19. Kegiatan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) di sekolah unggulan tersebut dihentikan total.
Santri Ash-Shomadiyah Kabupaten Tuban telah melakukan observasi di sekitar lingkungan sekolah yang berada di Kelurahan Kingking, Kecamatan Tuban. Kegiatan tersebut bertajuk dampak pandemi terhadap perekonomian masyarakat.
Beberapa hari terakhir kasus baru terkonfirmasi positif Covid-19 di Kabupaten Tuban terus meningkatn. Tercatat, dalam sehari peningkatan kasus baru Covid-19 tersebut mencapai hingga 30 kasus lebih.
Untuk mengaplikasikan mata kuliah yang sudah diterima mahasiswa, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban menggelar festival salawat Al Banjari, Sabtu (12/2/2022).
Satreskrim Polres Tuban kembali berhasil mengamankan sejumlah aset milik IW (22) reseller investasi bodong yang telah ditetapkan sebagai tersangka pada Sabtu (29/1/2022) kemarin.
Petugas gabungan dari Polres, Kodim O811/Tuban, Dishub, Satpol PP dan Dinas Kesehatan Kabupaten Tuban menggelar Operasi Yustisi Penegakkan Hukum Protokol Kesehatan. Operasi Yustisi yang digelar di Halaman Kantor Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban itu dipimpin langsung oleh Wakapolres Tuban, Kompol Priyanto bersama Kabagops Kompol Budi Santoso, Kamis (10/2/2022).
Ini Fasilitas Mall Pelayanan Publik di Lantai 2
Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban menggelar Rapat Kerja (Raker) dengan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) mitra kerjanya untuk membahas Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban Bupati Tuban Tahun 2021. Salah satu bidang yang disoroti adalah bidang pendidikan Tuban.