Skip to main content

Category : Tag: Minyak


Ada Tumpahan Minyak di Laut Palang?

Tumpahan minyak diduga dari pipa bawah laut dikabarkan kembali terjadi di pantai utara, Kabupaten Tuban. Tumpahan minyak tersebut, diperkirakan berada sekitar 1,5 mil dari bibir pantai Desa Karangagung, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban.

Sumur Tua Tawun Gegunung Ditertibkan

Penambang Pasrah, Alat Tambang Dinaikkan ke Truk

Sejumlah penambang yang bertahan di lokasi sumur tua Lapangan Tawun Gegunung, tepatnya di Dusun Gegunung, Desa Mulyoagung, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban hanya bisa pasrah, melihat peralatan tambang mereka dinaikkan ke dalam truk satu persatu.

JOB PPEJ dan BPBD Gelar Simulasi Penanganan Minyak Tumpah

Joint Operating Body Pertamina Petrochina East Java (JOB PPEJ) menggelar simulasi penanganan minyak tumpah di perairan laut Desa Kradenan Kecamatan Palang, Minggu (6/8/2016), sekitar pukul 09.00 WIB. Pada giat ini, Perusahaan yang bergerak dibidang minyak tersebut bekerjasama dengan Badan Penanggulangan Bencana Darah (BPBD) Kabupaten Tuban.

Pemerintah RI Bangun Kilang Minyak di Tuban

Akhir Tahun 2017 Pembangunan Fisik Kilang Minyak Dimulai

Pembangunan fisik kilang minyak yang dilakukan perusahaan minyak asal Rusia, Rosneft, akan dimulai pada akhir 2017 mendatang. Hal tersebut diatas dibenarkan Wakil Bupati Tuban, Noor Nahar Husein. Pembangunan fisik kilang akan baru dapat dimulai akhir tahun depan.

Sumur dan Penimbungan Minyak Ilegal akan Ditutup

Pertamina akan Lakukan Berbagai Cara

Pertamina Eksplorasi dan Produksi (Pertamina EP), akan menggunakan beberapa cara untuk melakukan penutupan sumur dan penimbunan minyak ilegal yang berada di kawasan Asset 4 Field Cepu.

Sumur dan Penampungan Minyak Ilegal Akan Ditertibkan

Pengelola Asset 4 Field Cepu, Pertamina Eksplorasi dan Produksi (Pertamina EP) berencana melakukan penertiban sumur dan penampungan minyak ilegal yang ada di wilayah kerjanya. Sebelum penertiban, operator akan melakukan sosialisasi ulang dengan menggandeng TNI dan Polres yang ada di Kabupaten Tuban, Kabupaten Bojonegoro, dan Kabupaten Blora.

Gudang Solar di Kaligede Senori Terbakar

Pertamina EP Indikasikan Minyak dari Sumur Migas

Gudang yang diketahui sebagai penampungan minyak mentah di Desa Kaligede, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban, terbakar pada Senin (20/6/2016) kemarin. Akibatnya, dua lokal rumah juga ikut terbakar. Terbakarnya penampungan minyak mentah, bukan sekali ini terjadi. Pernah terjadi juga pada 15 September 2015 lalu di desa yang sama.

PT TGE Gelar Sosialisasi di Kumpulrejo

Pihak manajemen PT Tawun Gegunung Energi (TGE), KSO dari Pertamina Desa Ngrojo, menggelar sosialisasi di wilayah sekitar lapangan sumur tua Gegunung Pertamina 1 (GGNP-1) Siang ini, Kamis (16/6/2016). Sekitar 70 orang perwakilan dari dua dusun yaitu Tawun dan Tuwiwiyan, turut hadir dalam acara yang digelar di Balai Desa Kumpulrejo. Turut hadir juga jajaran Muspika Kecamtan Bangilan.

Pemerintah RI Bangun Kilang Minyak di Tuban

Kilang Minyak Tuban Disediakan Lahan 340 Hektar

Pemerintah Republik Indonesia (RI) dipastikan akan membangun kilang minyak baru di Kabupaten Tuban. Tender pembangunan kilang minyak tersebut dimenangkan perusahaan minyak asal Rusia, Rosneft, dengan nilai investasi mencapai 13 miliar dollar AS, atau setara Rp175,5 triliun.

Perengkek Sumur Tua

Usai Mediasi, PPST Diizinkan Merengkek dengan Syarat

Lima orang perwakilan Paguyuban Pengangkut Solar Tradisional (PPST) yang menolak rencana penghentian mengangkut solar tradisional dari sumur akhirnya diperbolehkan merengkek lagi. Hal itu diputuskan setelah dilakukan mediasi, antara perwakilan perengkek dengan pihak kecamatan, Senin (9/5/2016).