Skip to main content

Category : Tag: Mas


Infotorial

Riset Jalan, Inovasi Tumbuh: Tuban Raih Apresiasi BRIDA Optimal 2025

Reporter: Mochamad Nur Rofiq blokTuban.com – Kabupaten Tuban kembali mencatatkan prestasi di kancah nasional. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban berhasil meraih penghargaan sebagai Kabupaten Penerima Apresiasi BRIDA/BAPPERIDA Optimal Tahun 2025 untuk kategori Indikator Perumusan Kajian Kebijakan yang Dimanfaatkan.

Tanggul Sungai Jebol, Bangunan Puskesmas Jatirogo Retak Digerus Air

blokTuban.com – Hujan deras yang mengguyur wilayah Kecamatan Jatirogo sejak siang hingga petang kemarin menyebabkan tanggul sungai di belakang Puskesmas Jatirogo longsor. Akibatnya, bangunan puskesmas mengalami keretakan di beberapa bagian.

KPID Jawa Timur Soroti Tayangan Trans7 yang Dianggap Bermuatan SARA dan Disinformasi tentang Pondok Pesantren

Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Jawa Timur menyoroti salah satu tayangan di program televisi nasional Trans7 yang dinilai mengandung unsur SARA (Suku, Agama, Ras, dan Antargolongan) serta menyebarkan informasi menyesatkan tentang kehidupan di pondok pesantren. Tayangan tersebut menjadi perhatian publik setelah sejumlah adegannya dianggap memperkuat stereotip negatif terhadap santri, kiai, dan lembaga pendidikan keagamaan.

Ketika "Scroll" Menjadi Senjata di Era Media Sosial

Era sekarang, kita tidak perlu keluar rumah untuk mendapat informasi. Bahkan, kita tidak perlu mencarinya. Informasi datang sendiri: lewat layar ponsel, notifikasi, atau sekadar jempol yang tanpa sadar terus menggulir layar.

Masa Depan Media di Era Digital: Menakar Peluang di Tengah Tantangan

Industri media tengah menghadapi titik kritis dalam era digital yang serba cepat dan disruptif. Di tengah gelombang perubahan teknologi, pergeseran perilaku audiens, dan dominasi platform digital global, para pelaku media dituntut untuk berinovasi agar tetap relevan dan berkelanjutan. Tahun 2025 pun menjadi penentu, apakah media mampu bertahan atau justru tenggelam dalam badai disrupsi.

Go Tjong Ping dan Villia Avelina Jawab Somasi

Video yang diunggah oleh akun tiktok atasnama @gotjong.ping pada tanggal 27 Agustus 2025 yang berisi tentang pernyataan dari salah satu pengurus Klenteng Kwan Sing Bio (KSB) Tuban Vilia Avelina Andhika yang didampingi oleh Go Tjong Ping mendapat somasi.

Di Tengah Dinamika Nasional, Masyarakat dan Polisi Jaga Tuban Bareng

Reporter: Mochamad Nur Rofiq blokTuban.com Suasana berbeda tampak di seluruh Polsek jajaran Polres Tuban pada Minggu malam (31/8/2025). Sejumlah warga terlihat ikut berjaga bersama aparat kepolisian, menunjukkan sinergi nyata antara masyarakat dan Polri dalam menjaga keamanan serta ketertiban di wilayah Bumi Wali.

Terpilih Aklamasi, Lindra Kali Ketiga Pimpin Golkar Tuban

Aditya Halindra Faridzky kembali memimpin DPD Partai Golkar Tuban setelah dalam Musda Xi yang digelar di Hotel Mustika Tuban dia terpilih secara aklamasi, Rabu (6/8/2025). Sebagai calon tunggal, Bupati Tuban dua periode ini melenggang mulus memimpin partai dengan lambang Pohon Beringin ini untuk kali ketiga.