Skip to main content

Category : Tag: V


Vaksinasi di Tuban, Relawan Melimpah Stok Vaksin Tersendat

Capaian vaksinasi rendah atau kurang dari 50 persen, menyebabkan Kabupaten Tuban sekarang berada di PPKM Level 3. Data yang dihimpun dari Dinas Kesehatan (Dinkes) setempat, vaksin dosis 1 baru 38 persen dan dosis 2 baru 20 persen.

Inovasi Jadi Perhatian Khusus di Ajang IDC AMSI 2021

Inovasi harus terus dilakukan agar selalu bisa mengikuti perkembangan jaman. Karena itu, inovasi menjadi perhatian khusus dan menjadi tema dalam Indonesia Digital Conference (IDC) yang diselenggarakan Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) tahun 2021 ini. Ajang ini akan merekam sejumlah inovasi dan penguatan ekonomi digital.

Yang Harus Diikuti Pengusaha Kuliner dan Tempat Wisata Saat PPKM

blokTuban.com - Perpanjangan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Jawa Bali, Kabupaten Tuban kembali masuk dalam level 3. Ada sejumlah aturan yang berlaku yang dikeluarkan oleh Dinas Pariwisata Kebudayaan Pemuda dan Olahraga (Disparbudpora) per tanggal 5 Oktober 2021.

Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 di Indonesia Butuh Waktu 15 Bulan

Juru Bicara Vaksin COVID-19 Kementerian Kesehatan dr. Siti Nadia Tarmidzi hari ini mengatakan hingga saat ini, Indonesia masih menunggu izin penggunaan darurat vaksin COVID-19 dari BPOM. Jika izin tersebut sudah keluar, vaksinasi dapat segera dilaksanakan secara bertahap di 34 provinsi.

PPKM Jawa Bali: Tuban Level Tiga, Ini Aturan Operasional Usaha Kuliner

Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Periode kelima di wilayah Jawa-Bali resmi diberlakukan hingga 18 Oktober mendatang. Berdasarkan Intruksi Menteri Dalam Negeri (Imendagri) Nomor 47 Tahun 2021 tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Level 4, Level 3, Level 2, dan Level 1 Corona Virus Disease 2019 di Wilayah Jawa dan Bali, bahwa Kabupaten Tuban pada kondisi saat ini masuk dalam kategori Level 3 (tiga).