Puncak Haul Syekh Maulana Ibrahim Asmoroqondi Digelar Minggu Medatang, Peziarah Padati Makam
Menjelang puncak acara Haul Syekh Maulana Ibrahim Asmoroqondi tahun 2024, makam mulai ramai didatangi para peziarah dari berbagai daerah, Jumat (26/4/2024).
Menjelang puncak acara Haul Syekh Maulana Ibrahim Asmoroqondi tahun 2024, makam mulai ramai didatangi para peziarah dari berbagai daerah, Jumat (26/4/2024).
Beberapa waktu terakhir ini, jumlah kunjungan peziarah di Wisata Religi Sunan Bonang Tuban, mengalami peningkatan sebanyak 10 persen. Hal tersebut, menyusul adanya momen keberangkatan Calon Jemaah Haji (CJH) Tahun 2023.
Kabupaten Tuban atau sering kali disebut sebagai Bumi Wali. Hal ini dikarenakan banyaknya makam tokoh penyebar ajaran agama Islam yang ada di Kabupaten Tuban. Salah satunya yaitu Makam Sunan Bejagung.