Skip to main content

Category : Headline


Wow...Ada Cicak Unik di Desa Beji, Jenu

 Kembar siam, atau keadaan dimana ada anak manusia kembar tapi mempunyai tubuh satu kerap kita dengar. Tapi di Dusun Krajan, Desa Beji, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, seorang warga menemukan anak cicak yang sepertinya mengalami kasus serupa.

Hari ini, Puncak Peringatan Bulan Bakti

Acara puncak peringatan Bulan Bakti Gotong Royong Masyarakat (BBGRM) dan Hari Kesatuan Gerak Pembinaan Kesejahtaeaan Keluarga (HKG PKK) ke 44 tingkat Provinsi Jawa Timur Tahun 2016 jatuh hari ini, Rabu (11/5/2016).

Mayat Tanpa Identitas Ditemukan di Alun-alun Tuban

Mayat seorang laki-laki tanpa identitas ditemukan di alun-alun Kabupaten Tuban, Selasa (10/5/2016) sekitar pukul 06.00 WIB. Mayat tersebut diduga adalah seorang pengamen jalanan yang biasa nongkrong di sekitar alun-alun.

Persatu Tuban

Skema Tidak Jalan, Persatu Perlu Perbaiki Mental

Laga Persatu Tuban saat menjamu tamunya Laga FC Surabaya berhasil dimenangkan tuan rumah dengan angka 2-1. Laga yang dilangsungkan di stadion loka jaya Tuban pada Minggu (8/5/2016) tersebut, menjadi catatan bagi Punggawa Persatu, Ronggo Mania (Supoter Persatu) dan tak lupa sang pengatur strategi, yaitu Mursyid Efendi.

KAHMI Tuban Tuntut Pernyataan Wakil KPK RI

Korp Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI) Tuban mendatangi Markas Kepolisian Resort (Mapolres) Tuban, Jalan Dr Wahidin Sudirohusodo, Tuban, siang ini, Senin (9/5/2015).

Desa Sugihan Kembangkan Potensi Ternak dan Pertanian

Pembangunan itu tidak semata-mata tanggung jawab pemerintah saja akan tetapi juga merupakan tanggung jawab warga. Oleh karena itu, keterlibatan aktif warga sangat penting sehingga pembangunan bisa terlaksana.

Persatu Unggul 2-1 Jamu Laga FC Surabaya

Persatu Tuban unggul 2-1 saat hadapi tamunya Laga FC Surabaya pada Minggu (8/5/16) di stadion Loka Jaya Tuban. Permainan atraktif menyerang ditunjukkan Persatu saat peluit babak pertama dibunyikan, sehingga Persatu berhasil menjebol gawang lawan pada menit ke 15 melalui pemain bernomor punggung 16, Nasir. Skor pun berubah 1-0 untuk Persatu.

Malam Mingguan Yuk

Kelap-Kelip Terminal Montong Tarik Pengunjung

Berbeda dengan siang hari yang hanya merupakan tempat berhentinya kendaraan angkutan umum, saat malam hari di terminal Kecamatan Montong ini merupakan tempat berkumpulnya warga, selain dengan keluarga cocok juga untuk menghabiskan waktu malam minggu bersama teman maupun pacar.

Tak Puas Hasil Mediasi, Perengkek Rencanakan Aksi Lanjutan

Sejumlah anggota Paguyuban Perengkek Solar Tradisional (PPST), berencana akan menggelar aksi susulan, karena merasa tidak puas dengan hasil mediasi dengan TGE (Tawun Gegunung Energy). Ketua PPST menilai, rapat dengar penjelasan TGE yang digelar tadi siang tidak memberikan hasil yang memuaskan.<br />&nbsp;