Skip to main content

Category : Tag: Ayan


PA Tuban Punya Aplikasi Layanan Baru

Pengadilan Agama (PA) Kabupaten Tuban punya aplikasi layanan baru. Aplikasi ini diberi nama Kerjasama Terpadu (Kersamadu). Kamis (2/12/2021) aplikasi hasil kerjasama PA dengan Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dispendukcapil) tersebut dilaunching sekaligus di sosialisasikan. Acara dengan menerapkan protokol kesehatan.

Kerajinan Kuningan Tuban Tembus Mancanegara

Kabupaten Tuban memiliki pengrajin kuningan hebat. Agus Saiful (36) namanya. Pria asal Dusun Ngenul, Desa/Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban itu ahli mengukir sebuah kuningan hingga menembus mancanegara.

Nelayan Tuban Antusias Vaksin, Malampun Berangkat

blokTuban.com - Nelayan di Kabupaten Tuban pantang surut untuk menyukseskan percepat vaksinasi. Meski siang hari sibuk melaut, mereka antusias menyempatkan diri untuk vaksinasi di malam hari.

Musim Ubur-Ubur, Hasil Tangkapan Nelayan Tuban Menurun

Ubur-ubur merupakan biota laut tanpa tulang belakang, biasanya berwarna putih cenderung transparan yang hidupnya secara berkelompok, sehingga ketika kehadirannya dalam jumlah banyak, maka hal tersebut bisa menjadi ancaman bagi para nelayan.

Jual Boneka Wayang Karakter untuk Bertahan Hidup Kala Pandemi

Wayang merupakan pertunjukan seni boneka tradisional yang berasal dari budaya jawa. Biasanya boneka wayang untuk pertunjukkan-pertunjukkan wayang dibuat dari kulit kerbau. Saat ini banyak kreasi-kreasi boneka wayang yang menggunakan bahan-bahan lain, seperti dari plastik, kardus, kayu, ataupun limbah plastik.

Kemenpar RB Validasi Langsung Pelayanan Publik di Polres Tuban

Asisten Deputi Koordinasi Pelaksanaan Kebijakan dan Evaluasi Pelayanan Publik Wilayah II Kementerian Pemberdayagunaan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) Noviana Andriana bersama rombongan berkunjung di Mapolres Tuban, Rabu (27/10/2021).

Kemenpan RB Evaluasi Layanan MPP Tuban

Asisten Deputi Koordinasi Pelaksanaan, Kebijakan, dan Evaluasi Pelayanan Publik Wilayah II Kementerian PANRB, Noviana Andrina meninjau pelaksanaan pelayanan perizinan dan dokumen kependudukan di Mall Pelayanan Publik (MPP) Tuban, Selasa (26/10/2021).

Industri Kilang Berpotensi Ubah Alur Tangkap Ikan Nelayan, Ini Saran Pakar

Beberapa pakar dari Universitas Brawijaya Malang telah mendengar banyak permasalahan pesisir dan nelayan di Kabupaten Tuban. Beragam persoalan diungkap oleh Kepala Dinas Perikanan dan Petertanakan (Diskanak) Tuban, Amenan dan Ketua Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI) Tuban, Faisol Rozi dalam diskusi publik di Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban, Sabtu (23/10/2021).