5 Rekomendasi Tempat Ngabuburit di Tuban yang Wajib Dikunjungi!
Menjelang berbuka puasa, banyak orang memanfaatkan waktu ngabuburit untuk berbagai aktivitas, mulai dari sekadar berjalan-jalan hingga berolahraga, Senin (3/3/2025).
Menjelang berbuka puasa, banyak orang memanfaatkan waktu ngabuburit untuk berbagai aktivitas, mulai dari sekadar berjalan-jalan hingga berolahraga, Senin (3/3/2025).
Aktivitas pembelajaran selama bulan suci Ramadhan telah disesuaikan sesuai Surat Edaran Bersama (SEB) tiga menteri, yakmk Mendikdasmen, Mendagri dan Menag. Hal itu telah diteruskan kepada segenap lembaga sekolah yang ada di Kabupaten Bojonegoro.
Pemerintah Kabupaten Tuban mengumumkan bahwa pasar hewan di wilayahnya kembali beroperasi mulai 25 Februari 2025. Keputusan ini ditetapkan melalui Surat Edaran Nomor 500.7.2.4/12.58/414.106/2025 yang ditandatangani oleh Sekretaris Daerah Tuban, Budi Wiyana.
PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (SBI), anak usaha dari SIG, mendukung upaya pemberantasan rokok ilegal dengan membantu Kantor Bea Cukai Bojonegoro memusnahkan 14 juta batang rokok ilegal.
Menjelang Ramadan, harga bahan pokok di pasar tradisional Tuban mengalami lonjakan signifikan. Kenaikan paling mencolok terjadi pada komoditas cabai.
Pemerintah Kabupaten Tuban resmi menerbitkan Surat Edaran Nomor 100.3.4.2/06/414.104.2/2025 yang mengatur pelaksanaan kegiatan selama Ramadan dan Idul Fitri 1446 H/2025 M.
Pound fit menjadi olahraga baru yang sedang digemari masyarakat muda saat ini. Perpaduan gerakan seperti menabuh drum, squat, dan yoga diiringi alunan musik membuat olahraga ini seru dan menantang.
Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, secara resmi melantik Aditya Halindra Faridzky, SE., sebagai Bupati Tuban dan Drs. Joko Sarwono sebagai Wakil Bupati Tuban untuk periode 2025-2030.
Pemandian Alam Bektiharjo di Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, tengah menjadi pergunjingan akibat keluhan pengunjung. Wisata yang dikelola oleh Pemerintah Daerah (Pemda) ini dikeluhkan karena pelayanan yang dianggap kurang ramah serta fasilitas yang tidak memadai.
PT PLN Nusantara Power UP Tanjung Awar-Awar terus berkomitmen dalam mendukung pembangunan berkelanjutan melalui program Rumah FABA. Program ini mengoptimalkan pemanfaatan limbah hasil pembakaran batu bara, yaitu Fly Ash Bottom Ash (FABA), sebagai bahan konstruksi yang kuat dan ramah lingkungan untuk membangun hunian bagi masyarakat dengan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH).